PENGUKURAN KINERJA
Inspektorat Daerah

Tahun 2024
         
   VISI KAB. GOWA
"TERWUJUDNYA MASYARAKAT YANG UNGGUL DAN TANGGUH DENGAN TATA KELOLA PEMERINTAHAN TERBAIK"
Penjabaran:
 
   MISI KAB. GOWA
1 Meningkatnya Kualitas Hidup Masyarakat yang Unggul dan Inklusif
2 Memperkokoh Kemandirian Ekonomi Daerah Berbasis Sumber Daya Lokal dan Teknologi
3 Meningkatkan Infrastruktur yang Berkualitas, Terintegrasi dan Berwawasan Lingkungan
4 Mengembangkan Tata Kelola Pemerintahan yang Inovatif Melalui Reformasi Birokrasi dan Pelayanan Publik Berkualitas
 
   T U J U A N
# Tujuan
Misi 1 : Meningkatnya Kualitas Hidup Masyarakat yang Unggul dan Inklusif
Misi 2 : Memperkokoh Kemandirian Ekonomi Daerah Berbasis Sumber Daya Lokal dan Teknologi
Misi 3 : Meningkatkan Infrastruktur yang Berkualitas, Terintegrasi dan Berwawasan Lingkungan
Misi 4 : Mengembangkan Tata Kelola Pemerintahan yang Inovatif Melalui Reformasi Birokrasi dan Pelayanan Publik Berkualitas
4.1 Meningkatkan Fungsi Pengawasan
 
   SASARAN STRATEGIS
# Sasaran
Tujuan 1: Meningkatkan Fungsi Pengawasan
1.1 Meningkatnya Kualitas Pengawasan dan Efektivitas Pengawasan
 
# Indikator
1.1.1 Level Kapabilitas Aparat Pengawasan Intern Pemerintahan (APIP)
TargetRealisasi Capaian
TW1 - - -
TW2 - - -
TW3 - - -
TW4 3 - -
1.1.2 Persentase Perangkat Daerah dengan Maturitas Sistem Pengendalian Intern Pemerintahan (SPIP) Level 3
TargetRealisasi Capaian
TW1 - - -
TW2 - - -
TW3 - - -
TW4 80% - -
         
   SASARAN PROGRAM
# Program
Sasaran 1: Meningkatnya Kualitas Pengawasan dan Efektivitas Pengawasan
1.1 Meningkatnya Kualitas SDM APIP
 
# Indikator
1.1.1 Persentase APIP yang mempunyai Sertifikat Kompetensi
TargetRealisasi Capaian
TW1 1 Dokumen Pengusulan Uji Kompetensi untuk Jabatan Fungsional 1 Dokumen Pengusulan Uji Kompetensi Untuk Jabatan 100%
TW2 1 Dokumen Pengusulan Diklat Penjenjangan 1 Dokumen Pengusulan Penjenjangan Ahli Muda dan Ah 100%
TW3 100% - -
TW4 100% - -
1.2 Meningkatnya Penyelesaian Rekomendasi Tindak Lanjut Hasil Pengawasan
 
# Indikator
1.2.1 Persentase Peningkatan Rekomendasi Hasil Pengawasan yang ditindaklanjuti
TargetRealisasi Capaian
TW1 1 Dokumen Rekomendasi 1 Dokumen Rekomendasi 100%
TW2 100% 80% 80%
TW3 100%
TW4 100%
1.3 Meningkatnya Kualitas Pengendalian Risiko
 
# Indikator
1.3.1 Persentase Pendampingan dan Assistensi yang dilaksanakan
TargetRealisasi Capaian
TW1 100% 100% 100%
TW2 100% 100% 100%
TW3 100% -
TW4 100% -
         
   SASARAN KEGIATAN
# Kegiatan
Program 1: Meningkatnya Kualitas SDM APIP
1.1 Terpenuhinya Kapasitas SDM APIP
 
# Indikator
1.1.1 Persentase APIP yang mengikuti Pendidikan dan Pelatihan Pengawasan
TargetRealisasiCapaian
TW1 1 Dokumen Pengusulan Diklat Penjenjangan 1 Dokumen Pengusulan Diklat Penjengangan 100%
TW2 6,67% ( 4 orang dari 60 orang APIP mengikuti Diklat Penjenjangan) 6,67% 100%
TW3 100% (60 orang APIP mengikuti Pelatihan Pengawasan) -
TW4 25% (15 orang dari 60 APIP mengikuti Diklat penjenjangan dan Diklat Substantif) -
1.2 Terkelolanya Fasilitas SDM APIP
 
# Indikator
1.2.1 Persentase Pemenuhan Sarana dan Prasarana Pengawasan
TargetRealisasiCapaian
TW1 1 kegiatan Persiapan Sarana dan Prasarana 1 kegiatan Persiapan Sarana dan Prasarana 100%
TW2 1 Kegiatan Pengadaan Sarana dan Prasarana 1 Kegiatan Pengadaan Sarana dan Prasarana 100%
TW3 1 Kegiatan Pengadaan Sarana dan Prasarana
TW4 100%
1.3 Terlaksananya Pengawasan APIP
 
# Indikator
1.3.1 Persentase Program Kerja Pengawasan Tahunan (PKPT) berbasis Risiko yang terlaksana
TargetRealisasiCapaian
TW1 1 Dokumen Laporan Kinerja 1 Dokumen Laporan Kinerja 100%
TW2 1 Dokumen Renja 1 Dokumen Reja 100%
TW3 1 Dokumen RKA
TW4 100% (Dokumen PKPT)
Program 2: Meningkatnya Penyelesaian Rekomendasi Tindak Lanjut Hasil Pengawasan
2.1 Meningkatkan Penyelesaian Rekomendasi Hasil Pemeriksaan BPK RI dan Hasil Pemeriksaan APIP
 
# Indikator
2.1.1 Persentase Penyelesaian Rekomendasi Hasil Pemeriksaan BPK RI
TargetRealisasiCapaian
TW1 1 Dokumen Permintaan BPK 1 Dokumen Permintaan BPK 100%
TW2 1 Dokumen Pemeriksaan BPK RI 1 Dokumen Pemeriksaan BPK RI 100%
TW3 70%
TW4 70%
2.1.2 Persentase Penyelesaian Rekomendasi Hasil Pemeriksaan APIP
TargetRealisasiCapaian
TW1 100% (Inspektorat Provinsi & Irjen) 100% 100%
TW2 100% (inspektorat Kabupaten) 60,40% 60,40%
TW3 97%
TW4 97%
2.1 Meningkatnya Penanganan Pengaduan Pihak Internal/Eksternal
 
# Indikator
2.1.1 Persentase Pengaduan yang ditangani
TargetRealisasiCapaian
TW1 Dokumen Laporan Pengaduan Dokumen Laporan Pengaduan 100%
TW2 Dokumen Laporan Pengaduan Dokumen Laporan Pengaduan 100%
TW3 70%
TW4 80%
Program 3: Meningkatnya Kualitas Pengendalian Risiko
3.1 Meningkatnya Komitmen Perangkat Daerah dalam Pembangunan Zona Integritas
 
# Indikator
3.1.1 Jumlah Perangkat Daerah yang memenuhi syarat untuk diajukan WBK/WBBM oleh Tim Penilaian Internal
TargetRealisasiCapaian
TW1 1 SK Tim Penilai Internal 1 SK Tim Penilai Internal 1 SK Tim Penilai Internal
TW2 1 Kegiatan 1 Kegiatan 1 Kegiatan
TW3 1 Laporan
TW4 3 Perangkat Daerah
3.1 Meningkatnya Supervisi Pencegahan Korupsi
 
# Indikator
3.1.1 Nilai MCP
TargetRealisasiCapaian
TW1 1 SK Tim Koordinasi MCP 1 SK Tim Koordinasi MCP 1 SK Tim Koordinasi MCP
TW2 1 Kegiatan 1 Kegiatan 1 Kegiatan
TW3 1 Laporan
TW4 70%
         
   ANALISIS KINERJA
Program 1: Meningkatnya Kualitas SDM APIP
1.1 Terpenuhinya Kapasitas SDM APIP
  1. Triwulan I Terlaksananya kelengkapan dokumen untuk pengusulan Diklat Penjenjangan
2. Triwulan II Terlaksananya kegiatan Diklat Penjenjangan Ahli muda 3 orang dan penjenjangan ahli madya 1 orang dari 60 Pegawai, sebesar 6,67%
1.2 Terkelolanya Fasilitas SDM APIP
  1. Triwulan I telah melakukan kegiatan persiapan pengadaan sarana dan prasarana dengan capaian 100%
2. Triwulan II telah melakukan kegiatan pengadaan sarana dan prasarana dengan capaian 100%
1.3 Terlaksananya Pengawasan APIP
  Capaian 100% dengan terlaksananya Program Pengawasan APIP unutk penyelesaian Dokumen Laporan Kinerja Tahun 2023 dan Penyelesaian Dokumen Penganggaran Rencana Program Kerja Pemerintah Daerah (Penyusunan RKPD)
1. Pada Triwulan I terlaksananya 1 Dokumen untuk penyelesaian Dokumen Laporan Kinerja Tahun 2023
2. Pada Triwulan II terlaksananya Penyelesaian Dokumen Perencanaan yakni RKPD dan Renja Tahun 2025
Program 2: Meningkatnya Penyelesaian Rekomendasi Tindak Lanjut Hasil Pengawasan
2.1 Meningkatkan Penyelesaian Rekomendasi Hasil Pemeriksaan BPK RI dan Hasil Pemeriksaan APIP
  1. Rekomendasi semester 1 belum keluar hasilnya dari BPK RI
2. Rekomendasi dari Inspektorat Kabupaten sudah mencapai 60% yang ditindaklanjuti, dan untuk Rekomendasi dari Inspektorat Provinsi 100% Terselesaikan
2.1 Meningkatnya Penanganan Pengaduan Pihak Internal/Eksternal
  Terlaksanaya penanganan Pengaduan Masyarakat/Pengawasan dengan Tujuan Tertentu
Program 3: Meningkatnya Kualitas Pengendalian Risiko
3.1 Meningkatnya Komitmen Perangkat Daerah dalam Pembangunan Zona Integritas
  1. Triwulan I Capaian target membuat 1 SK Tim Penilai Internal Zona Integritas telah terealisasi dengan membuat Pembuatan SK Tim Penilai Internal Zona Integritas
2. Triwulan II Capaian target 1 Kegiatan yakni telah melakukan Pendampingan pada 3 perangkat dan sementara melakukan Penilaian Pembangunan Zona Integritas pada 3 Perangkat Daerah yang akan diusulkan menjadi WBK/WBBM
3.1 Meningkatnya Supervisi Pencegahan Korupsi
  1. Triwulan I, Capaian Target Tersealisasi dengan Membuat SK Tim MCP dan Tim SPI
2. Triwulan II, Capaian Target Terealisasi dengan melaksanakan kegiatan Supervisi Pencegahan Korupsi dengan diadakannya Survei Penilai Integritas terhadap 8 area pelayanan dan melaksanakan kegiatan sosialisasi pencegahan dan pemberantasan korupsi