PENGUKURAN KINERJA
Sekretariat DPRD

Tahun 2024
         
   VISI KAB. GOWA
"TERWUJUDNYA MASYARAKAT YANG UNGGUL DAN TANGGUH DENGAN TATA KELOLA PEMERINTAHAN TERBAIK"
Penjabaran:
 
   MISI KAB. GOWA
1 Meningkatnya Kualitas Hidup Masyarakat yang Unggul dan Inklusif
2 Memperkokoh Kemandirian Ekonomi Daerah Berbasis Sumber Daya Lokal dan Teknologi
3 Meningkatkan Infrastruktur yang Berkualitas, Terintegrasi dan Berwawasan Lingkungan
4 Mengembangkan Tata Kelola Pemerintahan yang Inovatif Melalui Reformasi Birokrasi dan Pelayanan Publik Berkualitas
 
   T U J U A N
# Tujuan
Misi 1 : Meningkatnya Kualitas Hidup Masyarakat yang Unggul dan Inklusif
Misi 2 : Memperkokoh Kemandirian Ekonomi Daerah Berbasis Sumber Daya Lokal dan Teknologi
Misi 3 : Meningkatkan Infrastruktur yang Berkualitas, Terintegrasi dan Berwawasan Lingkungan
Misi 4 : Mengembangkan Tata Kelola Pemerintahan yang Inovatif Melalui Reformasi Birokrasi dan Pelayanan Publik Berkualitas
4.1 Meningkatkan Pelayanan Terhadap Tugas dan Fungsi DPRD Kabupaten Gowa
 
   SASARAN STRATEGIS
# Sasaran
Tujuan 1: Meningkatkan Pelayanan Terhadap Tugas dan Fungsi DPRD Kabupaten Gowa
1.1 Meningkatnya Kinerja Fasilitasi Tugas dan Fungsi DPRD
 
# Indikator
1.1.1 Indeks Kepuasan Anggota DPRD Terhadap Layanan Fasilitasi Tugas dan Fungsi DPRD
TargetRealisasi Capaian
TW1 91,30 20,90 22,89
TW2 91,30 33,40 36,58
TW3 91,30
TW4 91,30
         
   SASARAN PROGRAM
# Program
Sasaran 1: Meningkatnya Kinerja Fasilitasi Tugas dan Fungsi DPRD
1.1 Meningkatnya Kepuasan DPRD dan ASN Terhadap Pelayanan Administrasi Umum Sekretariat DPRD Kabupaten Gowa
 
# Indikator
1.1.1 Indeks Kepuasan DPRD dan ASN Terhadap Pelayanan Administrasi Umum Sekretariat DPRD
TargetRealisasi Capaian
TW1 100 18,07 18,07
TW2 100 33,47 33,47
TW3 100
TW4 100
1.2 Meningkatnya Kepuasan Pimpinan dan Anggota DPRD Kabupaten Gowa Terhadap Fasilitasi Dukungan Pelaksanaan Tugas dan Fungsi DPRD
 
# Indikator
1.2.1 Indeks Kepuasan Pimpinan dan Anggota DPRD Kabupaten Gowa Terhadap Fasilitasi Dukungan Pelaksanaan Tugas dan Fungsi DPRD
TargetRealisasi Capaian
TW1 91,30 20,90 22,89
TW2 91,30 33,40 36,58
TW3 91,30
TW4 91,30
         
   SASARAN KEGIATAN
# Kegiatan
Program 1: Meningkatnya Kepuasan DPRD dan ASN Terhadap Pelayanan Administrasi Umum Sekretariat DPRD Kabupaten Gowa
1.1 Terselenggaranya Layanan Perencanaan, Penganggaran, dan Evaluasi Kinerja Perangkat Daerah
 
# Indikator
1.1.1 Indeks Kepuasan ASN Terhadap Layanan Perencanaan, Penganggaran, dan Evaluasi Kinerja Perangkat Daerah
TargetRealisasiCapaian
TW1 100 0 0
TW2 100 23,42 23,42
TW3 100
TW4 100
1.2 Terselenggaranya Layanan Administrasi Keuangan Perangkat Daerah
 
# Indikator
1.2.1 Indeks Kepuasan ASN Terhadap Layanan Administrasi Keuangan Perangkat Daerah
TargetRealisasiCapaian
TW1 100 16,61 16,61
TW2 100 52,49 52,49
TW3 100
TW4 100
1.3 Terselenggaranya Layanan Administrasi Kepegawaian Perangkat Daerah
 
# Indikator
1.3.1 Indeks Kepuasan ASN Terhadap Layanan Administrasi Kepegawaian Perangkat Daerah
TargetRealisasiCapaian
TW1 100 0 0
TW2 100 44,84 44,84
TW3 100
TW4 100
1.4 Meningkatnya Kepuasan ASN Terhadap Administrasi Umum Perangkat Daerah
 
# Indikator
1.4.1 Indeks Kepuasan ASN Terhadap Layanan Administrasi Umum Perangkat Daerah
TargetRealisasiCapaian
TW1 100 19,38 19,38
TW2 100 30,89 30,89
TW3 100
TW4 100
1.5 Tersedianya Layanan Jasa Penunjang Urusan Pemerintah Daerah
 
# Indikator
1.5.1 Indeks Kepuasan ASN Terhadap Layanan Penyediaan Jasa Penunjang Urusan Pemerintah Daerah
TargetRealisasiCapaian
TW1 100 18,86 18,86
TW2 100 39,52 39,52
TW3 100
TW4 100
1.6 Meningkatnya Kepuasan Pemeliharaan BMD Penunjang Urusan Pemerintah Daerah
 
# Indikator
1.6.1 Indeks Kepuasan ASN Terhadap Pemeliharaan BMD Penunjang Urusan Pemerintah Daerah
TargetRealisasiCapaian
TW1 100 16,58 16,58
TW2 100 15,58 15,58
TW3 100
TW4 100
1.7 Meningkatnya Kepuasan Anggota DPRD Terhadap Layanan Keuangan dan Kesejahteraan DPRD
 
# Indikator
1.7.1 Indeks Kepuasan DPRD Terhadap Layanan Keuangan dan Kesejahteraan DPRD
TargetRealisasiCapaian
TW1 100 0 0
TW2 100 0 0
TW3 100
TW4 100
1.8 Meningkatnya Kepuasan Anggota DPRD Terhadap Layanan Administrasi DPRD
 
# Indikator
1.8.1 Indeks Kepuasan DPRD Terhadap Layanan Administrasi DPRD
TargetRealisasiCapaian
TW1 100 19,56 19,56
TW2 100 45,21 45,21
TW3 100
TW4 100
Program 2: Meningkatnya Kepuasan Pimpinan dan Anggota DPRD Kabupaten Gowa Terhadap Fasilitasi Dukungan Pelaksanaan Tugas dan Fungsi DPRD
2.1 Meningkatnya Kepuasan Anggota DPRD Terhadap Fasilitasi Pembentukan Peraturan Daerah dan Peraturan DPRD
 
# Indikator
2.1.1 Indeks Kepuasan Pimpinan dan Anggota DPRD Kabupaten Gowa Terhadap Fasilitasi Pembentukan Peraturan Daerah dan Peraturan DPRD
TargetRealisasiCapaian
TW1 91,30 0 0
TW2 91,30 11,93 13,06
TW3 91,30
TW4 91,30
2.2 Meningkatnya Kepuasan Terhadap Fasilitasi Penyerapan dan Penghimpunan Aspirasi Masyarakat
 
# Indikator
2.2.1 Indeks Kepuasan Pimpinan dan Anggota DPRD Kabupaten Gowa Terhadap Fasilitasi Penyerapan dan Penghimpunan Aspirasi Masyarakat
TargetRealisasiCapaian
TW1 91,30 29,91 32,76
TW2 91,30 47,58 52,11
TW3 91,30
TW4 91,30
2.3 Terselenggaranya Fasilitasi Kegiatan Pembahasan Kerjasama Daerah yang Difasilitasi
 
# Indikator
2.3.1 Indeks Kepuasan Pimpinan dan Anggota DPRD Kabupaten Gowa Terhadap Pembahasan Kerjasama Daerah
TargetRealisasiCapaian
TW1 91,30 2,37 2,59
TW2 91,30 30,80 33,73
TW3 91,30
TW4 91,30
2.4 Meningkatnya Kepuasan Terhadap Fasilitasi Tugas DPRD
 
# Indikator
2.4.1 Indeks Kepuasan Pimpinan dan Anggota DPRD Kabupaten Gowa Terhadap Fasilitasi Tugas DPRD
TargetRealisasiCapaian
TW1 91,30 21,41 23,45
TW2 91,30 50,60 55,42
TW3 91,30
TW4 91,30
         
   ANALISIS KINERJA
Program 1: Meningkatnya Kepuasan DPRD dan ASN Terhadap Pelayanan Administrasi Umum Sekretariat DPRD Kabupaten Gowa
1.1 Terselenggaranya Layanan Perencanaan, Penganggaran, dan Evaluasi Kinerja Perangkat Daerah
  Hacked By Kalimalang BlackHat Team
1.2 Terselenggaranya Layanan Administrasi Keuangan Perangkat Daerah
 
1.3 Terselenggaranya Layanan Administrasi Kepegawaian Perangkat Daerah
 
1.4 Meningkatnya Kepuasan ASN Terhadap Administrasi Umum Perangkat Daerah
 
1.5 Tersedianya Layanan Jasa Penunjang Urusan Pemerintah Daerah
 
1.6 Meningkatnya Kepuasan Pemeliharaan BMD Penunjang Urusan Pemerintah Daerah
 
1.7 Meningkatnya Kepuasan Anggota DPRD Terhadap Layanan Keuangan dan Kesejahteraan DPRD
 
1.8 Meningkatnya Kepuasan Anggota DPRD Terhadap Layanan Administrasi DPRD
 
Program 2: Meningkatnya Kepuasan Pimpinan dan Anggota DPRD Kabupaten Gowa Terhadap Fasilitasi Dukungan Pelaksanaan Tugas dan Fungsi DPRD
2.1 Meningkatnya Kepuasan Anggota DPRD Terhadap Fasilitasi Pembentukan Peraturan Daerah dan Peraturan DPRD
  Capaian Kinerja Pembahasan Rancangan Perda terlaksana sampai dengan Triwulan ke Dua mencapaian 23,87 %
dan Capaian Kinerja Penyelenggaraan Kajian Perundang-Undangan dalam Proses penyusunan dokumen belum terlaksana 0 %
2.2 Meningkatnya Kepuasan Terhadap Fasilitasi Penyerapan dan Penghimpunan Aspirasi Masyarakat
  - Capaian Kinerja Kunjungan Kerja dalam Daerah sudah mencapai 45,70 %
- Capaian Kinerja Pelaksanaan Reses Sudah Maksimal dan mencapai 49,46 %
2.3 Terselenggaranya Fasilitasi Kegiatan Pembahasan Kerjasama Daerah yang Difasilitasi
  - Capaian Kinerja Penyusunan Bahan Komunikasi sudah berproses dengan tingkat capaian 30,80 %
2.4 Meningkatnya Kepuasan Terhadap Fasilitasi Tugas DPRD
  - Capaian Kinerja Koordinasi dan Konsultasi Pelaksanaan Tugas DPRD terkait perjalanan dinas dan peningkatan Kapasitas sudah mencapai 50,60 %